Pages

Instagram

Monday, 20 May 2013

8 Furniture Cantik Ini Terinspirasi Dari Buku

8 Furniture Cantik Ini Terinspirasi Dari Buku

Ternyata sebuah buku tidak hanya memberi inspirasi bagi pembacanya. Bentuk buku yang khas juga memberi inspirasi untuk membuat sebuah furniture dengan tema buku.
Ada yang membuat ranjang dari buku, ada pula yang membuat kursi dengan sekat-sekat untuk meletakkan buku kesayangannya. Dari beberapa furniture yang terinspirasi dari buku di halaman berikut ini, mana yang paling kamu suka?

Bathub 

 

 

 

 

 

 1. Bathub


Mandi buku, mungkin si pembuat bathub ini ingin mewujudkan kalimat itu secara harfiah. Bukan 'bermandikan' buku, tapi benar-benar mandi di atas buku. Kamu mau mencoba?



















Kursi

2. Kursi

Coba diperhatikan sekat-sekat di dinding kursi, bagian bawah dan bagian belakangnya. Ya, itu adalah tempat untuk menaruh buku kesayanganmu. Untuk rumah mungil yang tak punya cukup tempat untuk meletakkan buku, kursi ini bisa menjadi alternatif yang sempurna.


Meja Kursi


3. Meja Kursi

Meja Kursi

Benci dengan kamus tebal? coba duduk di kursi dan makan di meja ini. Kebencianmu mungkin terbayarkan karena meja dan kursi ini berdesain seperti tumpukan kamus tebal yang dibenci sebagian orang.


Rak Kursi













4. Rak Kursi

Punya rumah mungil? mungkin rak yang juga berfungsi sebagai kursi ini bisa menjadi salah satu pilihan. Kamu bisa duduk dan dengan mudah mengambil buku yang tersimpan di sana. Tak perlu makan banyak tempat dan desainnya juga cantik.













5. Ranjang

Ranjang

Mungkin si pembuat ranjang ini sangat mencintai buku, sehingga ia ingin terus dekat  dengan buku, bahkan tidur bersama buku. Daripada membawa banyak buku ke tempat tidur, lebih baik memakai ranjang ini, sama banyak bukunya :)


6. Kursi Santai


Kursi Santai

Sekilas lalu, nampaknya tak ada yang aneh dengan tumpukan buku lama ini. Hanya saja ia terlihat sangat rata dan tersusun rapi. Ternyata ini bukanlah sebuah tumpukan buku biasa, namun sebuah kursi santai yang motifnya sangat mirip dengan buku lama.


Meja

















 7. Meja

Buku raksasa? ternyata ini adalah sebuah meja. Bentuknya memang sangat mirip buku tebal betulan, lengkap dengan halaman-halaman dan jilidan, meja ini juga bisa dibuka selayaknya buku biasa.


















 
Meja Resepsionis


















8. Meja Resepsionis

Kalau dilihat dari jauh, sepertinya tak ada yang salah dengan meja ini. Namun ketika diamati dari dekat, ternyata berbentuk seperti ribuan buku yang ditumpuk menjadi satu. Cantik ya?

0 comments:

Post a Comment

 
MMORPG Games - MMORPG List - Video Game Music